MENGENAL KONTRIBUTOR BUKU : CURHAT COLONGAN INSPIRASIKU

MENGENAL PENULIS CURCOL SAHABAT INSPIRASIKU

 

1           Adrian Monteque
        Adrian Monteque adalah nama pena dari Adit Mulyana. Remaja kelahiran Tegal, 12 Oktober 1996 ini masih bersekolah teknik di SMKN 1 GUNUNGPUTRI. Dapat dihubungi ke Email aditmulyana78@yahoo.com
2           Aisyah Sofiyatul Husna
        Gadis berusia 18 tahun ini tinggal di Bandung dan dapat dihubungi melalui email aisyahshusna@gmail.com atau  di Blog : aisyahshusna.tumblr.com
3           Annisa Ramadona
        Mahasiswi semester 6 jurusan Komunikasi di STISIPOL Candradimuka Palembang ini lahir pada 7 Mei 1988. Ia dapat dihubungi via email neysadona@gmail.com dan akun fb Annisa Ramadona. Annisa tercatat sebagai anggota Komunitas Mahasiswa Seni dan Ilmu Pengetahuan (KOMASIP) serta Perhimpunan Pecinta Alam Wahana Wirabhumi Palembang. Menurut penggemar Komik Topeng Kaca ini, menulis merupakan aktivitas yang menyenangkan karena dapat membawanya ke berbagai dunia melalui beragam tokoh yang ia tuliskan.
4           Apriliana Wakhidah
Penulis yang usianya dua puluh tahun ini bernama Apriliana Wakhidah. Saat ini masih tinggal bersama orang tua di kota Klaten. Penulis dapat dihubungi melalui email: aprilianawakhidah@ymail.com atau blog: www.kucingbangsawan.blogspot.com.
5           Arzeey Cha
Perempuan berusia 20 tahun ini tinggal di Bekasi. Untuk yang ingin mengenalnya lebih jauh bisa berkomunikasi melalui email di arzeey90@gmail.com atau melalui akun fbnya alina sitha
6           Awiek Libra
Awiek Libra merupakan nama pena sekaligus nama FB dari Sri Lestari. Anak kedua dari pasangan Bapak Ismangil dan Ibu Jaenab ini lahir di kota Trenggalek pada 01 Oktober 1984. Awiek bisa dihubungi di alamat email awiek.libra@yahoo.com atau pada No. HP (+852) 98544132. Alamat Indonesia Awiek di Dusun Jethak, Ds. Baruharjo, Kec. Durenan, Kab. Trenggalek 66381, Jawa Timur, Indonesia.
7           Binar Candra
Mahasiswi sebuah institut di Bandung ini menyukai dunia menulis dan gemar mempelajari bahasa asing.  Saat ini ia berstatus sebagai salah satu mentor bahasa Korea pada sebuah komunitas di kampusnya.  Ia juga sedang giat  mengasah kemampuan menulisnya.  Cerpen, Flash Fiction, tutorial, hingga menulis kode untuk software komputer.  Beberapa catatannya bisa dilihat di http://smilingtinkerbell.blogspot.com
8           Bintang Khawarizmi
        Adalah nama pena dari Aeni Husniah. Ia adalah gadis 19 tahun asal Yogyakarta. Untuk yang ingin mengenal Bintang Khawarizmi lebih jauh bisa menghubungi email : la_voite@yahoo.com atau blog: zahranurullah.multiply.com
9       Dedi Prestiadi
Cowok ini dilahirkan pada  9 Agustus di tegal. Ia merupakan anak bungsu dari tiga bersaudara. Saat ini penulis tercatat sebagai mahasiswa STAIN Purwokerto dan juga sebagai santri Pesantren Mahasiswa An Najah Purwokerto. Sekarang aktiv di komunitas Pondok Pena PESMA An Najah, Sekolah Kepenulisan STAIN Press dan LPM OBSESI. No HP: 085729205173. atau Email/fb: dedi.prestiadi09@gmail.com. Alamat rumahnya berada di Dk Macan-Ucul Rt.04/01, Ds. Kedungjati. Kec. Warureja.Kab.Tegal. Jateng. KP.52183. Fb: Dedi Prestiadi
10       Dena Ambar Sary
        Dena Ambar Sary, dilahirkan oleh seorang Ibu yang luar biasa pada tanggal 27 Desember 1992 tepat tengah malam di kota Cimahi. Saat ini saya kuliah semester 2 jurusan Pendidikan Bahasa Inggris di Universitas Pendidikan Indonesia. Seorang web developer lulusan SMKN 1 Cimahi. Saya dapat dihubungi melalui email ke denaamsar@yahoo.com atau twitter @denaamsar :)
11       Dian Cahyani
Gadis berusia 16 tahun ini tinggal di Purwokerto. Untuk lebih mengenalnya bisa add fb-nya : dianca.agency@gmail.com
12       Dian Lesmana Putra
        Dian Lesmana Putra lahir tanggal 2 Februari 1988 di Desa Penanggoan Duren, Kecamatan Tulung Selapan, Kabupaten OKI, Sumatera Selatan. Sekarang tercatat sebagai mahasiswa STISIPOL Candradimuka Palembang. Selain kuliah di jurusan komunikasi, ia juga bergabung dalam Komunitas Mahasiswa Seni dan Ilmu Pengetahuan (KOMASIP), serta mengisi harinya dengan mengelola ‘Percetakan Muslim’ di Jalan Inspektur Marzuki, Pakjo Palembang. Bisa dihubungi via email: percetakanmuslim@ymail.com , serta akun fb Dian Lesmana Putra
13    Emma Marlinah
Emma Marlinah, S.Pd lahir di Sukabumi 17 Maret 1986. Bekerja sebagai guru bahasa Indonesia di SMA Negeri 1 Kabandungan Sukabumi. Alamat di jalan KH Syamsuri rt. 03 rw. 020 kecamatan Cibadak Kabupaten Sukabumi. Email di cha_2y@yahoo.com. Alamat fb di Ny P Emma. No Ponsel di 085719155154.
14    Endah Tri Anomsari
        Endah Tri Anomsari, cewek yang lahir 1 September 1992 ini masih berstatus sebagai mahasiswa Program Studi Ilmu Administrasi Negara UNY. Ia mulai aktif menulis sejak bergabung dengan sebuah sekolah menulis online pada pertengahan Oktober 2011. Saat ini ia indekost di Sleman, DIY dan lebih suka memakai alamat kampus untuk surat-menyurat karena lebih praktis. Ia dapat dihubungi melalui email endaht.anomsari@yahoo.com, facebook Endah Tri Anomsari, atau twitter @anomsari_eta
15    Endang SSN
        Endang SSN, Pecinta Senja. Mulai aktif kembali menulis sejak Januari 2011. Beberapa karyanya tergabung dalam 43 Antologi, 1 novel dan 1 kumpulan cerpen. Beberapa karya yang sudah lolos sedang dalam proses terbit. Saat ini masih aktif sebagai mahasiswi dan pekerja pada salah satu perusahaan perbankan. Untuk menghubungi penulis melalui : Email    endangssn@yahoo.com, fb   : Endang Ssn ,dan blog : Endang.ssn@blogspot.com
16    Erma Rostiana
        Erma Rostiana D. Lahir di Bandung pada tanggal 16 Maret. Saat ini sedang merintis karir di dunia kepenulisan. Karyanya pernah dimuat di sebuah remaja dan juga tergabung dalam beberapa antologi.
17    Fanny YS
      Fanny YS, di facebook dikenal dengan Fanny Yanuarika Saputri. Saya lahir tanggal 5 Januari 1990. Saya perawat di RS swasta dan tinggal di Jl. Rinjani no 100, Rt 01/ Rw 16, Sidanegara, Cilacap. Bisa menghubungi saya di email: fannyys15@yahoo.co.id , blog: http://fannyloveangel.blogspot.com/
18  Fatimah Azzizah
Fatimah Azzizah adalah nama pena dari Iyo Yanuar yang dilahirkan di Tangerang 13 Januari 1986. Sejak bergabung di Writing Revolution, penulis mencoba aktif menulis. Beberapa karyanya dalam “Dalam Genggaman Tangan Tuhan”, “Sabda Hati untuk Negeri”. Alumni dari UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 2009 ini sekarang mengajar IPA Terpadu pada SMPN 1 Panggarangan, Lebak Banten. Fatimah Azzizahr bisa dihubungi di no HP 08567278931 email iyo.yanuar@yahoo.co.id atau Akun facebook: Iyo Yanuar.
19    Ferawati
        Coba-coba yang membawa berkah. Mencoba menulis di tengah kejenuhan yang amat sangat. Ferawati, 23 tahun. lahir 3 juli 1988 di kediri Jawa Timur. Pernah kuliah di Politeknik Pos Indonesia Bandung jurusan akuntansi, lulus tahun 2010. Mulai april 2011 bekerja sebagai staff KPU di Kab. Situbondo Jawa Timur. Pernahmendapatkan beasiswa dari sekolah menulis online jurusan artikel.Fb: Ferra Elexs; Email: elexsf@yahoo.com.
20    Herlia Putri
        Herlia Putri merupakan nama pena dari Herlia Istiqomah Icha Putri. Gadis kelahiran Bojonegoro, 26 Juli 1992 ini tinggal dan menetap di Jl. Sultan Agung Ds. Magersari no. 24 Sidoarjo. Selain menekuni dunia tulis menulis, ia juga tengah menjalani studi di Universitas Airlangga. Herlia dapat di hubungi melalui akun e-mail herliaputri@yahoo.com atau akun facebook dengan nick name Love Sastra
21    Hermawan W Saputra
Hermawan W Saputra lahir di Lampung 17 Juni 1990. Mahasiswa Prodi Teknologi Pangan Politeknik Negeri Lampung. Kontributor Lelaki Beraroma Ayah (Hasfa Publisher,2011), Cerpen Of The Month UNSA, 99 Pesan Kerinduan Untuk Presiden (LeutikaPrio, Februari 2012). Tergabung di Writing Revolution 08. Founder www.warnaputih-inc.blogspot.com. FB: Hermawan W Saputra. Twitter: @hermawanWS. Email: hermawaninteraktif@gmail.com. Handphone: 089631067444
  22  Hilal Ahmad
        Penulis berusia 26 tahun ini, tinggal di Kota Serang, Banten. Ia bisa dihubungi melalui email : hilalradar@gmail.com
  23  Ia Safasna
Ia Safasna adalah nama pena dari Amalia Masturah. Lahir di Rimo, 27 desember 1992. Mahasiswa Ilmu Keperawatan FK Unsyiah. Aktif di IPM Aceh. Pernah menjuarai lomba cerpen FOSMA LDK Unsyiah, dan lomba cerpen LDF FK Unsyiah. Tulisannya yang sudah diterbitkan: Menjadi Pejuang; 17 Kisah Inspiratif Aktivis IPM, KKDH, Long Distance Friendship, Unforgetable Moments, Di Sebuah Surau Ada Mahar untukmu, beberapa tulisan masih proses penerbitan. https://www.facebook.com/iasafasna dan email ayli_nashea@yahoo.co.id
 
24    Inayah Adi Oktaviana
        Inayah Adi Oktaviana Inayah Adi Oktaviana, lahir di Sragen tanggal 5 Oktober 1993. Mahasiswa FKIP Kimia Universitas Sebelas Maret. Beberapa karyanya pernah dimuat di media massa. Dia ingin menjadi seorang guru sekaligus penulis. Dapat dihubungi melalui akun FB : Inayah Adi Oktaviana, e-mail: octo_vee@yahoo.co.id
25    Isnawati Eka Lestari
        Seorang hamba bernama Isnawati Eka Lestari ini dilahirkan pada 21 Juli 1990. Menyelesaikan studinya di Komunikasi Diploma IPB. Berstatuskan istri yang memiliki “istana mungil” di Perumnas Bantarjati Jl.Lincar 6, Bogor. Kini memanfaatkan diri menjalani aktivitas sebagai pengajar, ibu rumah tangga, pengusaha beberapa bidang, dan editor freelance. Disela aktivitasnya, masih menyempatkan menulis dan berselancar internet yang menjadi hobi harian. Komunikasi lebih jauh di 085693534392 atau berkicau bersama di twitter @isnanananana
26    Kamiluddin Azis        
        Kang Aming, biasa ia disapa belum menelurkan banyak karya, tetapi kegiatan menulis pernah digelutinya semasa sekolah dulu. Beberapa karya tersebar di majalah remaja dan Koran mingguan kala itu. Melihat euforia menulis remaja yang sangat marak dewasa ini, semangatnya kembali bergelora. Cerpennya berjudul ‘Layang-layang Tanpa Benang’ yang baru-baru ini diterbitkan dalam Antologi Memburu Senyap di Seruni Publishing adalah antologi pertama sejak ia kembali menulis pada akhir 2011. Kang Aming bisa disapa di f b: kamiluddin azis
27    Komala Sutha
        Komalawati Sutawijaya yang lahir di Bandung, pernah menimba ilmu di Universitas Winaya Mukti. Menulis sejak berusia tigabelas tahun. Cerita anak berjudul ‘Insap’ memenangkan juara harapan di Mangle Alit dan ‘Cipanon Kamelang’ meraih penghargaan Carpon Pinilih Mangle Edisi April 2010.      Guru yang pernah menjadi wartawan sebuah media sunda, telah menulis banyak cerpen dan tergabung dalam belasan antologi, karyanya berupa Carpon dan laporan jurnalistik juga tersebar di Mangle dan SundaMidang.
28    Maharanisyah
        Maharanisyah adalah nama pena dari Ranny Setya Rizkita, lahir di kota Pahlawan, Surabaya, 8 Desember 1992. Mahasiswi Jurusan Pendidikan Ekonomi Akuntansi di Universitas Negeri Surabaya. Beberapa karyanya pernah dimuat di media cetak dan beberapa cerpennya dibukukan menjadi antologi. Penulis dapat dihubungi melalui akun FB: Ranny Setya R atau twitter: @Rhanniey
29    Mas Mochammad Ramdhani
Mas Mochammad Ramdhani lahir di Bandung 12 April 1989. Lelaki yang baru lulus dari jurusan D3 Akuntansi Pemerintahan Sekolah Tinggi Akuntansi Negara ini sedang belajar menjadi seorang penulis. Meski baru belajar menulis, namanya telah masuk dalam kontributor penulis di tiga buku antologi, yakni buku “Girls Power: Catatan Heroik Perempaun”, “Bilakah Tuhan Jatuh Cinta”, dan “The Familicious”. Untuk kenal lebih dekat dengannya bisa lewat facebook dengan nama Mas Mochammad Ramdhani.
30    Micka
        Siti Masruroh adalah nama asli dari ′Micka oboedeny′. Aku seorang cewek yang berperawakan kecil, mungil tapi imut hehehehe (ke-PDan) ini lahir di kota gaplek Trenggalek Jawa Timur pada tanggal 14 April 1985.
Bisa menghungi di : micka_oboedeny@yahoo.com atau langsung datang aja ke alamat :
Dsn. Karang Nongko, Kamulan 03/01 Durenan Trenggalek Jawa Timur.
31    Muhammad Abdurrahman
        Diberi nama Muhammad Abdurrahman, lahir di Kabupaten Ciamis tanggal 7 Desember 1994 dari pasangan Wahyu Mediana da Yayat Sumiati. Sekarang bertempat tinggal di Bandung, dengan aktivitas sebagai pelajar sekolah menengah kelas XII di SMA Negeri 10 Bandung. Hobinya menulis cerita, dan bercita-cita ingin menjadi penulis andal di masa depan. BiLa ingin menghubungi silakan ke nomor 083820058711.
32    Nanda Ochi                
        Nama asli Rosita Burhanuddin. Kelahiran Sukadana tanggal 12 Oktober. Merupakan anak ke-2 dari empat bersaudara, pasangan dari Burhanuddin Patappa dan Suriati, bertempat tinggal di Sukadana Kabupaten Kayong Utara (Kal-Bar) yang merupakan Sebuah Kabupaten baru. Alumni Program S-1 Pend. Fisika, Jurusan Pend. Mipa, Universitas Tanjungpura Pontianak. Dapat menghubungi saya di alamat email: rosir85@yahoo.com atau add Fb: Nanda Ochi
33    Nina Rahayu Nadea
        Nina Rahayu Nadea lahir 36 tahun silam. Karyanya mulai dipublikasikan ke media massa tahun 2007. Carpon (Cerpen Sunda) dan sajak pernah dimuat di Mangle, Sundamidang, Sunda Urang Urang dan Galura. Karya lainnya tergabung dalam belasan antologi, diantaranya : Emak Gokil, Dear Love for Kids, Gadis kecil Mengetuk Pintu, Aku Benar-benar Bertemu Setan dan Secret of Writing Dahsyatnya Menulis yang Menginspirasi Dunia. Penulis masuk dalam 5 besar SWB (Soulmate Writing Battle) yang diadakan oleh Leutika.
34    Nyi Penengah Dewanti
        Nyi Penengah Dewanti adalah nama penulis. Hoby membaca buku dan bercita-cita menjadi guru. Sedang mengadu nasib di negeri beton, karya yang sudah cetak ada 39 antologi. Motto hidupnya adalah: gagal dan lolos seperti 2 sisi mata uang. Sama bernilai, sama berharganya, sama-sama dibutuhkan. Sukses tanpa keduanya adalah mustahil, jangan pernah berkecil hati jika gagal dan jangan berbangga diri jika lolos. Penulis dapat dihubungi via fb dengan akun nama Nyi Penengah Dewanti.
35    Oktanika
        Oktanika, merupakan nama pena dari Oktanika Wahyu Nurjanah. Gadis kelahiran Ngawi, 18 Oktober 1993 ini sedang menyelesaikan studi S1 di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sambil terus menekuni hobinya yaitu menulis. Anak kedua dari dua bersaudara ini dapat dihubungi melalui oktanika_ard@yahoo.com atau di http://oreokaramel.blogspot.com/
35    Petra Shandi
Petra Shandi dilahirkan di Subang tanggal 2 Pebruari 1983. Karya-karya yang pernah diterbitkan antara lain, Cattelya, Pirouette Love, Antologi Senarai Tarian Imaji dan Kumpulan Cerpen Bersoundtrack 100% Cinta, Antologi World Of Fantasy, Antologi Kita Kata Cinta, dan beberapa antologi lain yang sedang dalam proses terbit.
Beralamat di Jalan Sutaatmaja No 12 Subang Jawa Barat 41211. Bisa dihubungi via facebook ezarsatria@ymail.com (Petra Shandi), email ezarsatria@ymail.com Hand Phone 081321864361
36    Puji Setianingsih
        Puji Setianingsih lahir di Banyumas, 30 Maret 1996. Siswi kelas 11 SMA Negeri 2 Purwokerto ini mulai bergelut di dunia tulis menulis dan jurnalistik sejak tahun 2011. Saat ini aktif sebagai editor majalah sekolah. Untuk pertemanan dapat melalui e-mail: penatiantium@yahoo.com, Twitter: @tiantium, atau Facebook: Ps Tia. Beberapa tulisannya juga dapat dibaca di tiantium.blogspot.com.
37     Raihan El Fakhrie
        Raihan El Fakhrie alias Muhammad Raihan Febriansyah, lahir di Jakarta, 22 Februari 1989 silam dari pasangan Abdul Rasyid Muhammad dan Suryani Husin. Rey, panggilan akrabnya, adalah staf iklan di Majalah GATRA dan kini sembari melanjutkan studinya di Magister Manajemen Komunikasi Universitas Indonesia. Ia kini berdomisili di Jl. Kalipasir no. 34, Jakarta Pusat. Kontak penulis dapat dilakukan via fb (Raihan El Fakhrie) / twitter (@raihanelfakhrie), atau melalui email di raihanfebriansyah@yahoo.com.
38    Rayhan Elbaari
        Aku terlahir dengan nama Marutha Kristian dari pasangan M.Rozi dan Musniati dan melepas tangis pertamaku di kota pempek yaitu Palembang 28 januari 1989. saat ini saya masih kuliah semester akhir jurusan ekonomi islam di STEi Hamfara Jogjakarta. memilki nama pena Rayhan Elbaari dan kalau ingin melanjutkan silaturahim saya bisa dihubungi di email raihan_elbaari@yahoo.co.iddan atau Fb : Rayhan elbaari.
39    Rurin Kurniati
        Rurin Kurniati merupakan anak terakhir dari 6 bersaudara, sudah menulis belasan antologi dari perlombaan menulis online. Saat ini Rurin beraktivitas sebagai guru les private matematika, juga sebagai seksi acara kajian Muslimah, Mentor Iqro Club Bima, bendahara di Kampung Writing Revolution. Penulis bisa dihubungi di www.rurink.blogspot.com dan fb Rurin Kurniati atau twitter @rurink
41    Sansia B
        Gadis berusia 16 tahun ini tinggal di Tabanan Bali. Ia bisa dihubungi melalui email      : sansia.bintang@gmail.com atau blog : weirdmuggle.wordpress.com
42    Syukron jayadii
        Syukron Jayadii adalah nama FB sekaligus nama pena dari Sukron Jayadi. Penulis kelahiran Paser, 16 Oktober ini mengalami kebutaan pada mata kirinya. Namun bukan menjadi alasan baginya untuk tidak bisa sukses. Pernah bercita-cita menjadi dokter akan tetapi ekonomi dan fisik tidak mendukung. Sekarang berkuliah di PGSD Unmul Samarinda berkat beasiswa Bidik Misi. Beberapa karyanya dapat dijumpai dalam Antologi: Bidadari Berkostum Badut (Leutika Prio), Unforgettable Moments (AG Publisher) dan 99 Pesan Kerinduan Untuk Presiden (Leutika Prio)
43    Susvika Desita Chaniago
        Susvika Desita Chaniago. Lahir di Cimahi tanggal 27 Desember 1995. Saya pelajar kelas XI IPA di SMA Negeri 5 Cimahi. Tinggal d kota Cimahi. Bisa menghubungi saya di email: vikhaafganizme@gmail.com
 44   Tri Susi Tira Katri
        Gadis  berusia 20 tahun ini tinggal diBinjai, Sumatera Utara. Ia bisa dihubungi melalui email : tirakatri@yahoo.com
45    Trya Puji Lestari
Trya puji lestari gadis manja yang lahir di Madiun tanggal 9 Agustus 1992. Trya adalah sosok gadis yang sangat mengagumi kedua orang tua, Trya paling benci kalu suruh nunggu apalagi dicuekin dan dibohongin, Trya adalah type cewek yang keras kepala, pemarah, semaunya sendiri, cengeng, suka menyendiri tapi haus akan perhatian. Kritik, saran, cacian, hujatan bisa email ke yhaNdUt_mUtZ@yahoo.co.id
46    Viona Novelia
Viona Novelia, Lahir 1 januari 1990 Di Kota Sawahlunto, saat ini masih tercatat sebagai mahasiswi Jurusan Biologi Universitas Andalas. Hobi menulis, meneliti, dan berbicara. Cita-cita menjadi seorang Dosen, Penulis, dan Enterprenuership. Belum terlalu berpengalaman di dunia para penulis, masih baru belajar, jadi mohon bimbingannya ya sahabatku guruku.Kontributor Dalam Genggaman Tangan Tuhan, ingin sekali punya Novel sendiri. Amin. Info lebih lengkap dapat add Akun FB Viona Novelia, Alamat Email vivel_kayyisah@yahoo.com Cp. 085263479264. Salam Karya buat semua.
47    Wahyu Susanto
        Wahyu Susanto, akrab dipanggil wahyu. Saat ini pria yang lahir di Sampit, 14 Oktober 1987 ini bekerja sebagai guru matematika dan aktif di FLP Kal-Teng. Penulis dapat dihubungi di 085751916754 atau email wahyu_mtk14@yahoo.co.id
 48   Wirasatriaji
            Wirasatriaji, adalah nama pena dari Ali Mustofaenudin. Lahir di sebuah kota kecil di Jawa Tengah, tepatnya di Batang. Laki-laki penggila musik death metal ini melantunkan tangisnya di hari Rabu Legi tahun 1988 bulan ke enam. Hubungi penulis di HP 085642535866, email: contact@pantura.org, Facebook : Ali Sakit Wirasatriaji, twitter: @alisakit, blog: http://alisakit.blogspot.com/, alamat : Watesalit RT 2 RW 1 No. 26 Batang, Jawa Tengah 51216
49    Yoga Nurdiana Nugraha
        Namaku Yoga Nurdiana Nugraha, anak yang dilahirkan dari rahim seorang Ibu yang luar biasa. Lahir di Bandung pada tanggal 10 November 1994. Sekarang sedang bersekolah di SMK Negeri 1 Cimahi tingkat 3. Saya dapat dihubungi melalui e-mail yogannugraha@gmail.com. Dan Alhamdulillah saya tidak terlalu udik, jadi saya mempunyai akun facebook http://facebook.com/yogalpha dan twitter http://twitter.com/yogalpha. Juga memiliki catatan pribadi di blog http://yogasnote.blogspot.com/.
50    Yunita Hentika               
Yunita Hentika, adalah seorang Ahli gizi, Guru dan ibu dari dua malaikat kecil Balqis dan Sachio. Terlahir di sebuah desa di Lintang Sumsel, tgl 9 juni . Anak pertama dari 5 bersaudara ini sangat mengagumi orangtuanya Ibu Kartilah dan Bpk Suhamdani. Sangat suka membaca dan menulis, dan sudah ada 3 buku yang diterbitkan.Untuk kenal lebih dekat bisa mampir ke blog saya dihttp://balqis-sachioryutaka.blogspot.com/. atau facebook di Yunita Hentika dan twitter di @Yunita hentika.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar